Skip to main content

Facebook Behavior changes due to Facebook

Perubahan Perilaku akibat Facebook

Mark Zuckerberg "pencipta FACEBOOK"
Menurut hasil penelitian terbaru yang digagas majlah Mens Health di Amerika Serikat, jejaring Facebook yang saat ini merupakan situs yang paling banyak diakses telah mengubah banyak aspek perilaku, khususnya terkait dengan cara menjalin hubungan dengan pasangan. Ada banyak temuan menarik dari hasil survei terhadap sekitar 3.000 pengguna ini. Sebanyak 1.377 pria dan 1.540 wanita menjadi target dalam penelitian ini. Berikut adalah beberapa temuan penting dari penelitian ini.
1. TIDAK JUJUR DALAM STATUS 
Sebanyak 24 persen facebooker tidak memasang status relationship mereka sejujurnya. dengan begitu, mereka lebih menyukai 'opsi terbuka' pada kemungkinan selingkuh atau meneruskan flirting dengan orang lain. terkait, sebanyak 27 persen pengguna tidak memasang status hubungan sama sekali, dan setengah dari itu mereka masih melajang.
2. SARANA "FLIRTING" 
sebanyak 70 persen pengguna mengaku memanfaatkan facebook untuk merayu atau menggoda teman. sebanyak 24 persen si penggoda ini menggunakan jejaring sosial untuk merayu orang lain ketimbang pasangannya sendiri
3. MEMBAKAR CEMBURU
Sebanyak 59 persen pengguna mengaku sering cemburu karena pasangannya, berhubungan dengan orang lain di facebook.
4. PILIH TEMAN YANG MENARIK
sebanyak 55 persen facebooker mengirim friend reguest kepada seseorang yang mereka anggap menarik dan penting. sebanyak 23 persen mengirim ajakan berteman pada orang tak dikenal, tetapi berpenampilan menarik.
 5. CARI MANTAN KEKASIH
sebanyak 85 persen pengguna mencari dan menelusuri manatan kekasihnya memalui facebook. sekitar 17 persen dari mereka selalu mengecek halaman mantan kekasihnya setidaknya sekali dalam seminggu.
6. MENGINTAI PACAR ATAU MANTAN PACAR
Sebanyak 59 persen facebooker selalu "mengintai" profil pasangannya atau mantan kekasihnya, mencari petunjuk tentang hubungan meraka dengan orang lain Apakah anda juga termasuk pengintai?... I Y A





7. CINTA LAMA BERSEMI KEMBALI
Sebanyak 32 persen wanita mencoba menjalin kembali hubungan dengan kekasihnya  di facebook. sekitar 16 persen dari wanita ini berstatus sedang mejalin hubungan dengan seorang. Bagaimana dengan pria? Sekitar 36 persen pria mencoba menjalin kembali dengan mantannya melalui facebook ; 1 dari 5 pria ini mengaku sedang menjalin hubungan. sementara itu, sekitar 3 persen responden mengakhiri hubungannya dengan membatalkan status hubungan melalui facebook.

Sumber:http://[health.kompas.com/read/2010/12/06/12033418/10.perilaku seksual.akibat.facebook].

Comments

Post a Comment

Popular posts from this blog

Biografi Alda Risma

Alda Risma Latar belakang Nama lahir     Alda Risma Elfariani Lahir     23 November 1982 Indonesia Bogor, Indonesia Meninggal     12 Desember 2006 (umur 24) Indonesia Jakarta, Indonesia Jenis Musik     blues, jazz Pekerjaan     penyanyi, aktris Tahun aktif     1997-2006 Perusahaan rekaman     Blackboard Pasangan     Iwan Sastrawijaya (putus) Orang tua     A. Farid R. & Halimah Alda Risma Elfariani/Alda R. binti A. Farid R. (lahir di Bogor, Jawa Barat, 23 November 1982 – meninggal di Jakarta, 12 Desember 2006 pada umur 24 tahun) adalah penyanyi dan aktris Indonesia. Wanita bertinggi badan 160 cm ini populer terutama melalui lagu Aku Tak Biasa. Ia pernah pula berkolaborasi dengan boyband Code Red. Kehidupan awal Alda Risma lahir di Bogor pada tanggal 23 November 1982. Ibunya bernama Halimah. Ia dibesarkan di Cikaret, Bogor Selatan. Sejak tahun 1980, Alda dan orangtuanya tinggal di rumah tersebut.  Karier Ia menjadi populer melalui lagu Aku Tak B

Dr. Handrawan Nadesul

Dr. Handrawan Nadesul (lahir di Karawang, Jawa Barat, 31 Desember 1948; umur 63 tahun) adalah seorang dokter, penyair, dan penulis di Indonesia. Ia juga menulis artikel, opini kesehatan, dan menjadi narasumber untuk media  bagi masalah-masalah kesehatan dan juga menulis puisi. Karya-karyanya telah dimuat dan diterbitkan di media massa nasional sejak tahun 1968. Dr. Handrawan menjadi penulis sejak tahun 1972  dan sejak itu banyak menulis artikel opini, kolom di sejumlah media cetak. Lebih dari 1.500 artikel ditulis sampai 2008, 74 judul buku kesehatan, dan seminar kesehatan untuk awam di sejumlah kota besar. Di Bogor pada tahun 1981 dia sempat membentuk Dokter Kecil yang beranggotakan 400-an murid SD yang berprestasi di sekolah masing-masing, dan juga menggerakkan kader Pembangunan Kesehatan Masyarakat Desa (PKMD) di tingkat kelurahan. Ia bercita-cita menulis artikel kesehatan dan buku untuk mencerdaskan rakyat dan mengangkat derajat kesehatan ketika status kesehatan sebagian raky

Damayanti Rusli Sjarif

Lahir     30 Januari 1959 (umur 53)Indonesia Padang, Sumatera Barat, Indonesia Kebangsaan     Indonesia Pekerjaan     Dokter Dr. dr. Damayanti R. Sjarif, Sp.A(K), (lahir di Padang, Sumatera Barat, 30 Januari 1959; umur 53 tahun) adalah pakar penyakit nutrisi dan metabolik anak berkewarganegaraan Indonesia. Saat ini Damayanti berprofesi sebagai dokter spesialis anak pada Bagian Nutrisi dan Penyakit Metabolik Departemen Ilmu Penyakit Anak FKUI/RSCM Jakarta. Saat di bangku Sekolah Menengah Pertama (SMP), Damayanti pernah menjadi pelajar teladan tingkat SMP se-Kodya Bandung dan Provinsi Jawa Barat pada tahun 1974. Begitu pula setelah tamat dari Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) pada tahun 1983, Damayanti ditugaskan di sebuah puskesmas daerah terpencil di Nusa Tenggara Timur (NTT). Karena kesungguhannya dalam bertugas, wanita pencinta buku ini meraih penghargaan sebagai dokter teladan puskesmas. Setelah bertugas di daerah, Damayanti melanjutkan studinya dengan mengamb